Pada tanggal 24 Agustus yang lalu, SMBR melakukan Public Expose Live dengan difasilitasi oleh pihak BEI. Berdasarkan materi Public Expose, kinerja SMBR hingga Q2 2020 adalah sebagai berikut:
Q2 2019 | Q2 2020 | Delta | |
Produksi semen | 897.893 ton | 744.275 ton | -17% |
Volume penjualan | 883.622 ton | 746.612 ton | -16% |
Pendapatan | 833 M | 672 M | -19% |
Laba kotor | 335 M | 235 M | -30% |
Laba Usaha | 92 M | (34) M | -137% |
Laba bersih | 8 M | (138) M | -1825% |
Selain itu, di posisi neraca, Aset SMBR tercatat mengalami kenaikan sebesar 1%. Sedangkan di sisi Liabilitas mengalami kenaikan sebesar 9%, dan Ekuitas mengalami penurunan sebesar 4%.
Secara makro, industri semen memang mengalami tekanan di tahun 2020 ini, karena sektor pendukung semen seperti konstruksi dan properti juga mengalami perlambatan yang cukup signifikan.
Untuk materi presentasi public expose dan hasil tanya jawab bisa diunduh di link berikut ini.
Materi presentasi SMBR:
Hasil tanya jawab Public Expose SMBR
Jika link error, silakan menghubungi saya untuk reupload, karena file akan otomatis terhapus setelah tidak aktif selama 90 hari.